Rabu, 22 Desember 2010

kertas kerja

KERTAS KERJA
GAYA LATIHAN


Nama : Listyo Permadi
Kelas : PJKR E
NIM : 086012244180
Materi : Dribbling Bola Tangan

Uraian Tugas
1. Sikap awal badan tegak pandangan lurus ke depan.
2. Gunakan ujung jari, bukan telapak tangan saat dribbling.
3. Gunakan lengan bawah dan pergelangan tangan untuk memantulkan bola.
4. Jangan melihat pada bola saat dribbling,
5. Jaga kepala tetap tegak dan pandangan ke depan.
6. Menggunakan 2 Langkah kaki satu pantulan bola pada saat dribbling.

Gambar


Penjelasan
1. Melakukan gerak langkah dribbling bebas didalam lapangan.
2. Melakukan dribbling dengan satu langkah kaki satu pantulan bola.
3. Melakukan dribbling dengan dua langkah kaki satu pentulan bola.
4. Melakukan dribbling dengan tiga langkah kaki satu pantulan bola.
5. Melakukan dribbling dengan tiga langkah kaki dua antulan bola.
No Tugas/kreteria Pelaku 1 Pelaku II
ya tidak ya tidak
1 Sikap awal badan tegak pandangan lurus ke depan
2 Gunakan ujung jari, bukan telapak tangan saat dribbling
3 Gunakan lengan bawah dan pergelangan tangan untuk mementulkan bola
4 Jangan melihat bola pada saat dribbling
5 Jaga kepala tetap tegak dan pandangan ke depan
6 Menggunakan 2 langkah kaki satu pantulan bola pada saat dribbling

Tidak ada komentar:

Posting Komentar